Facebook merupakan salah satu jejaring sosial yang mempunyai pengguna terbanyak di dunia. Salah satu fiturnya adalah badge/lencana yang bisa dipasang di blog, website atau forum. Kegunaannya adalah untuk mempromosikan Facebook Anda. Untuk mensetting dan memasang caranya cukup mudah.
- Silakan login ke akun Facebook Anda
- Masuklah ke tab Profil
- Kemudian lihatlah ke bagian kiri paling bawah. Klik tulisan Buat Lencana Profil
- Akan tampil halaman baru, seperti ini:
- Pilih Blogger. Jika anda belum log in di Blogger, anda akan di alihkan untuk Log in terlebih dahulu.
Jika sudah, anda sudah bisa langsung masuk ke tahap selanjutnya, yaitu:
Pilih Blog yang ingin anda pasangkan Badge FB(jika anda memiliki Blog lebih dari satu).
Ganti judul badge nya, jika anda mau.
Mengganti lebar dan tinggi kotak badge nya di Edit Konten. eits..tunggu dulu, karena di badge nya akan terdapat foto profil FB anda, maka perhatikan juga lebar dan tingginya agar foto yang ada, tidak rusak(tidak sesuai lebar & tingginya).
- Jika sudah, Klik menambah widget, kemudian anda dapat memindahkan badge/widget nya ditempat yang anda inginkan. Jangan lupa klik simpan..he2x
- Selesai..
Tidak ada komentar:
Posting Komentar